Perangkat Input
Device
Input Device atau dalam bahasa indonesia perangkat masukan adalah sebuah perangkat keras yang dapat mengirimkan data ke komputer. Input device memungkinkan manusia dapat berinteraksi dengan komputer secara langsung. Tanpa Input Device sebuah komputer hanya berfungsi sebagai media visualisasi yang hanya bisa ditonton seperti televisi.
Perangkat Input Device
- Audio conversion device
- Barcode reader
- Business Card Reader
- Digital camera dan Digital
Camcorder
- Finger (with touchscreen)
- Fingerprint scanner
- Gamepad, Joystick, Paddle,
Steering wheel, dan Microsoft Kinect
- Graphics tablet
- Keyboard
- Light gun, light pen scanner
- Magnetic-stripe reader
- Perangkat kesehatan
(seperti X-Ray, CAT Scan, dan Ultrasound images)
- Microphone (untuk masukan
suara)
- MIDI keyboard
- MICR
- Mouse, touchpad, or other
pointing device
- Optical Mark Reader (OMR)
- Punch card reader
- Remote
- Scanner
- Sonar imaging devices
- Touch screen
- Video capture device
- VR helmet(helm virtual reality)
dan gloves
- Webcam
Dengan perkembangan teknologi yang sangat pesat pada
semua bidang, input device ini juga terus dibuat dan dikembangkan sehingga
banyak input device baru yang bermunculan di masa depan baik itu dalam dunia
kesehatan, teknologi, bisnis, multimedia bahkan bidang pertanian.
Semoga bermanfaat
Sumber : http://www.zainalhakim.web.id
0 komentar:
Posting Komentar